Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer


Download Contoh Job Vacancy Dan Surat Lamarannya Dalam Bahasa Inggris (Application Letter)

Contoh job vacancy dan surat lamarannya dalam bahasa Inggris banyak dicari sebagai kata kunci akhir akhir ini. Pasalnya kini memang banyak perusahaan yang membuat lowongan pekerjaan menggunakan bahasa Inggris, dan meminta para pelamar untuk mengirimkan surat lamaran dengan bahasa Inggris pula. Berikut beberapa contohnya yang bisa anda pelajari.

Kenapa Harus Membuat Surat Lamaran Bahasa Inggris ?

Bagi para pencari kerja, penting untuk mempelajari bagaimana cara menulis surat lamaran berbahasa Inggris yang benar. Lazimnya, jika job vacancy ditulis dalam bahasa Indonesia, maka anda pun dapat menulis surat lamaran dalam bahasa Indonesia. Namun jika job vacancy ditulis dalam bahasa Inggris, maka pastikan anda menulis surat lamaran juga dalam bahasa Inggris.


Dan di zaman yang semakin maju seperti sekarang, tidak hanya segelintir perusahaan saja yang menuliskan lowongan pekerjaan dalam bahasa Inggris. Bahkan beberapa juga ada yang mewajibkan para pelamar untuk menulis dalam bahasa yang lain, seperti Mandarin atau lainnya. Oleh karena itu, sebagai bahasa internasional maka peran bahasa Inggris ini penting pada surat lamaran.

Tips dan contoh job vacancy dan surat lamarannya dalam bahasa Inggris

Sebelum melihat kumpulan contoh job vacancy dan surat lamarannya dalam Bahasa Inggris, sebaiknya anda mengetahui berbagai tips dalam penulisan surat lamaran tersebut. Pasalnya, contoh job vacancy dan application letter tidak boleh asal di-copy paste begitu saja. Ada beberapa hal yang tentunya perlu anda sesuaikan terlebih dahulu. Berikut beberapa tips yang perlu diterapkan.

1. Perhatikan Grammar

Grammar adalah struktur penyusunan kalimat dalam bahasa Inggris, agar sebuah kalimat menjadi sempurna. Seperti yang telah anda ketahui, bahwa struktur penyusunan kalimat dalam bahasa Inggris memang sedikit berbeda dari bahasa Indonesia. Sehingga grammar pada penulisan surat lamaran tentunya penting untuk diperhatikan.

Apabila anda kurang menguasai grammar dan belum fasih berbahasa Inggris, jangan berkecil hati. Karena ada banyak situs atau aplikasi gratis yang bisa dimanfaatkan untuk membantu mengoreksi surat lamaran kerja anda apakah struktur kalimatnya sudah tepat atau belum. Nantinya pengecekan akan dilakukan secara otomatis dan dapat menunjukkan kesalahan pada teks.

2. Pilih Contoh Surat Lamaran yang Singkat dan Padat

Contoh job vacancy dan surat lamarannya dalam bahasa inggris dan artinya sangatlah banyak tersedia di internet. Namun alangkah baiknya apabila anda memilih contoh surat lamaran kerja yang isinya singkat, padat, dan juga jelas sebagai referensi. Bahkan dalam bahasa Indonesia sekalipun, surat lamaran kerja memang harus seperti itu.

Beberapa unsur yang perlu dicantumkan seperti nama lengkap, usia, alamat domisili, nomor telepon, posisi yang hendak dilamar, pendidikan terakhir, dan pengalaman bekerja. Surat lamaran memang tidak perlu terlalu bertele tele, terlebih anda nantinya akan melampirkan kembali berbagai informasi dalam bentuk CV. Sehingga penting agar surat lamaran ini bersifat singkat saja.

3. Percaya Diri

Nyatanya, banyak orang yang pada akhirnya mengurungkan niat untuk mencoba melamar pekerjaan pada job vacancy yang ditulis dalam bahasa Inggris. Alasannya karena mereka merasa tidak percaya diri untuk membuat surat lamaran berbahasa Inggris. Padahal contoh job vacancy dan surat lamarannya dalam bahasa Inggris sudah banyak tersedia dan bisa dijadikan referensi.

Download Contoh Lowongan Pekerjaan dalam Bahasa Inggris beserta Surat Lamarannya

Berikut ini adalah contoh surat lamaran pekerjaan bahasa Inggris yang bisa Anda jadikan rujukan. Anda bisa download lengkap contoh surat tersebut dalam format  word.

1. Contoh job vacancy dan surat lamarannya dalam bahasa Inggris 

contoh job vacancy dan surat lamarannya dalam bahasa inggris

Baca Juga:

2. Contoh lowongan pekerjaan dalam bahasa Inggris beserta surat lamarannya 

contoh job vacancy dan surat lamarannya dalam bahasa inggris dan artinya

Baca Juga:

3. Contoh 3: Contoh job vacancy dan application letter 

Contoh job vacancy dan application letter

4. Contoh job vacancy dan surat lamarannya dalam bahasa inggris

contoh job vacancy dan surat lamarannya dalam bahasa inggris

Untuk link download atau copy dokumen silahkan menuju ke: Link 1 dan Link 2.

Contoh Job Application Letter & Struktur Job Vacancy

Selain 2 contoh diatas, ada petunjuk teknis atau struktur job vacancy yang memudahkan kamu dalam membuat Job Application Letter. Teknis dan contoh job application letter selengkapnya bisa kamu download pada link dibawah ya.

Contoh Job Application Letter & Struktur Job Vacancy



Lengkap, Contoh Job Vacancy, Application Letter , Bonus CV

Tidak hanya contoh surat lamaran dalam bentuk bahasa Inggris, file Word dibawah juga berisi contoh vacancy dan CV lowongan kerja bahasa Inggris. So, langsung aja ya unduh job vacancy pada link dibawah!

Contoh Job Vacancy
 


Download Juga:

Itulah berbagai contoh surat lamaran dalam bahasa Inggris yang bisa anda jadikan sebagai referensi. Untuk struktur isi surat lamarannya sendiri sebenarnya tidak jauh berbeda ketika anda menuliskan surat lamaran dalam bahasa Indonesia. Oleh karena itu, selanjutnya jangan ragu untuk mencoba melamar pada job vacancy yang menggunakan bahasa Inggris.

Tya Hanifah
Tya Hanifah Dunia ini ibarat bayangan. Kalau kau berusaha menangkapnya, ia akan lari. Tapi kalau kau membelakanginya, ia tak punya pilihan selain mengikutimu.

Posting Komentar untuk "Download Contoh Job Vacancy Dan Surat Lamarannya Dalam Bahasa Inggris (Application Letter)"